Lamanya waktu tunggu pemulangan dari Rumah Sakit ini tentunya membuat pasien dan pendamping merasa lelah, bingung, dan frustrasi.
Selain itu, adanya pandemi COVID-19 tentunya membuat kita merasa khawatir tertular saat mengurus dan menunggu proses administratif pemulangan dari Rumah Sakit yang rasanya tak kunjung selesai.
Dengan Hospital Express Discharge, untuk pasien dapat pulang dari Rumah Sakit dalam waktu kurang dari 1 jam.
Cara Pulang Reguler |
Hospital Express Discharge |
Proses administrasi konvensional persyaratan untuk penggantian biaya |
Proses keluar rumah sakit yang panjang |
Anda sering kali harus bolak-balik dengan administrator |
Proses administratif yang mudah dan sepenuhnya digital |
Prosesnya biasanya memakan waktu 4-8 jam |
Anda bisa pulang dalam waktu kurang dari 1 jam |
Global Excel adalah perusahaan administrasi medis pihak ketiga (TPA) dengan pengalaman lebih dari 20 tahun di bidang layanan kesehatan di Indonesia, dan sebagai anggota keluarga Global Excel kami membantu klien memenuhi kebutuhan mereka yang terus bertambah.
globalexcel.co.id
Gobal Excel – Semua Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang Pernyataan Privasi – Ketentuan Penggunaan